Motor Bajaj Pulsar 250cc

Bajaj telah mengeluarkan salah satu varian tertingginya yakni Pulsar 250. Bajaj berharap motor terbarunya ini akan mampu berkompetisi. Tidak hanya di tataran India, malainkan juga bisa berbicara banyak di pasar mobil internasional. Bajaj Pulsar 250 ini kemungkinan akan menampilkan mesin dengan 4 valve berkapasitas 250 cc yang mungkin masih akan menggunakan sistem pengabutan dengan karburator. Dari mesin tersebut diprediksi Pulsar 250 ini akan mampu menyemburkan tenaga berkisar antara 26 hp sampai 30 hp yang akan menjadikan model Pulsar sebagai salah satu motor tercepat di India. Apalagi kekuatan mesin tersebut juga didukung oleh kerangka yang ringan.



Sementara untuk harganya,Bajaj Pulsar 250 kemungkinan akan dilepas ke pasaran pada akhir tahun 2011 dengan harga sekitar Rp 24 juta sampai Rp 30 jutaan.

3 komentar:

Motornya Keren siy Boss,,,tapi cm mimpi aja Ayas bs memilikinya,,, Hweheheee

@bagi bagio : sama aja yas,cari yang lebih enteng aja deh harganya,,saya juga demen ama motor-motor besar terutama motor ala balap hihihihi

jaringan lemot :(

@Santo
Hwehe.. Emang siy Boss kalo Motor2 yg Keren2 tuh mesti Mahal2 BGT!!
Kalo yg Berduit banyak siy...Gampang!!
^_^

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites