Para blogger/blogspot dari google,pada artikel ini New BerryMor ingin membagikan sedikit tips blogspot hasil penelusuran yang didapat dari berbagai blogger/blogspot.
Kamu mungkin sebagian sudah tahu cara memasang gambar favorit diatas kotak komentar ini dan juga mungkin dikalangan pemula seperti New BerryMor ada yang belum mengerti tentang bagaimana cara memasang gambar favorit ini. Dan ini juga termasuk memperindah blogger kamu, karena menurut New BerryMor gambar adalah sebagian dari seni untuk kenyamanan mata melihat yang artinya kita tidak akan jenuh harus melihat suatu blogger yang hanya menampilkan teks saja. Terus bagaimana caranya?
New BerryMor menggunakan bahasa Indonesia,jika kamu menggunakan bahasa selain Indonesia tinggal menyesuaikan saja. Ikuti cara yang pernah dipraktekkan oleh New BerryMor sendiri :
- Klik Rancangan
- Edit Html
- Selalu jangan lupa centeng pada kotak kecil Expand Template Widget maksudnya agar kode HTML akan tampil secara keseluruhan
- Cari kode seperti ini <h4 id='comment-post-message'> kalau kamu menggunakan M.FireFox ketik Ctrl+F agar pencarian lebih cepat
- Salin kode ini <img alt='Tempel Komentar' src='http://vz.iminent.com/vz/b1fb9ed1-0c73-4df7-b971-454a3167b2ce/1/oympix-games-podium.gif'/></h4>
- Letakkan kode yang kamu salin tadi dan tempelkan tepat disamping kanan kode ini <h4 id='comment-post-message'>
- Klik Pratinjau, setelah sudah merasa pas bagi kamu baru di,
- Klik simpan
Jika belum mengerti, sebagai contoh seperti dibawah ini :
<h4 id='comment-post-message'><img alt='Tempel Komentar' src='http://vz.iminent.com/vz/b1fb9ed1-0c73-4df7-b971-454a3167b2ce/1/oympix-games-podium.gif'/></h4>
Catatan : Untuk kode yang warna merah itu,kamu bisa menggantinya dengan URL gambar kamu. Bagaimana, apakah kamu sudah mengikuti cara yang New BerryMor ketik seperti diatas?
10 komentar:
Waaah,,,Bagus Banget tu gambarnya kalo di atas Kotak Komentar terlihat KEREEEN BOSS!!!
Harus dicoba neh,,,Mantaab tuh!!!
Ijin COPAS yach Boss New BerryMor....
Biar Ayas Coba Dulu...
TERIMA KASIH ats ILMU TUTORIAL yg KEREN ini,,,
Smakin MANTAB TUTORIALnya!!
LAPOR BOSS...Ayas barusan NYoba make...tapi kok gak bisa ya...ada keterangan kalo Kodenya NOT WELL FORMAT gitu,,,
Waah...Gimana tuh Boss New BerryMor...Mohon Pencerahannya...
Terima Kasih.
MAntap infonya kawan,makasih ya,langsung ke tkp!
Er'end : sama-sama sobat blog sobat warnanya makin ca'em aja nih,semakin teduh mata memandangnya
Bagio : coba kamu cari seperti ini <h4 id='comment-post-message'><data:postCommentMsg/></h4>
letakkan kode ini <img alt='Tempel Komentar' src='http://vz.iminent.com/vz/b1fb9ed1-0c73-4df7-b971-454a3167b2ce/1/oympix-games-podium.gif'/> diantara kode yang diatas
Naaah....Kalo yang Ini Baru SUKSES BOSS New BerryMor!!!
Waaah,,,,Gambarnya GOKIL ABIIIS...Lucuuuu BGT,,,smpk NGAKAK tuh Ayas Ngliatnya...Hwahahahaaa...
MAKASI...MATURSUWUN...TENG KYU Boss...New BerryMor!!!
SALAM SUKSES SELALU..
Bagio/Ayas : Sukses ya sobat,kalau begitu terima kasih sudah mengikuti tips Memasang gambar favorit diatas kotak komentar blogspot
Dan semoga blog sahabat semakin Kaya Amiiin
keren c om??, ctrl+D dulu ah, soalnya masih newbie banget saya om :D
Jinkinjeng : dicoba aja sobat,kita pada dasarnya newbie,namun saya yakin jika kamu rajin utak-atik blogger kamu akan melebihi dari kita..lanjutkan sobat terima kasih sudah berkunjung
wah aku kok masih bingung, gimana kalo membuat tulisan sama foto diatas kolom komentar?
Posting Komentar